Menkeu Serukan Pentingnya Pendanaan Berkelanjutan dalam Pertemuan Bank Investasi Infrastruktur Asia 2021

Menkeu pada Pertemuan Bank Investasi Infrastruktur Asia 2021
(Foto: Kemenkeu RI)

SELARAS dengan kepentingan nasional, kebijakan internasional di tengah pandemi terus didorong untuk membantu negara-negara pulih secara kuat dan berkelanjutan dari pandemi covid-19. Dalam Sidang Tahunan Keenam Asian Infrastructure Investment Bank (AIIB), Kementerian Keuangan menyerukan pentingnya dukungan AIIB untuk diarahkan pada pembiayaan perubahan iklim yang inovatif.

“Pembiayaan perubahan iklim merupakan langkah yang harus dilakukan saat ini oleh semua negara, termasuk Indonesia, sebagai negara berkembang. Namun, negara berkembang harus diberikan fleksibilitas dan tidak dipatok dengan standar yang sama dengan negara maju mengingat perbedaan kapasitas fiskal yang dimiliki,” jelas Menteri Keuangan (Menkeu) RI Sri Mulyani Indrawati selaku Dewan Gubernur AIIB pada sesi Diskusi Meja Bundar.

Sidang Tahunan Keenam AIIB ini diselenggarakan pada 26 sd 28 Oktober 2021 secara virtual di Dubai, Uni Emirat Arab (UEA), dengan tema Investing Today, Transforming Tomorrow. Pertemuan ini dihadiri 82 governor/alternate governor atau perwakilan negara anggota AIIB, termasuk Indonesia. Salah satu kegiatan sidang tahunan AIIB keenam ini ialah Diskusi Meja Bundar Dewan Gubernur yang membicarakan mengenai agenda: (i) pembiayaan iklim dan Persetujuan Paris serta (ii) keberlanjutan dukungan terkait dengan respons terhadap pandemi covid-19 dan pemulihan pascapandemi.

AIIB saat ini telah memiliki 103 anggota yang tersebar di enam benua dan telah menyalurkan pendanaan sebesar USD28 miliar untuk pembangunan infrastruktur dan konektivitas negara di kawasan Asia. Dalam penanganan pandemi, AIIB akan tetap mendukung negara anggota dan memobilisasi pembiayaan dari sektor swasta dalam mencapai kegiatan prioritas tematik pascapandemi covid-19. Selain itu, AIIB juga mendukung pendanaan kegiatan prioritas aksi mitigasi dan adaptasi perubahan iklim bagi negara anggota serta memobilisasi pembiayaan swasta agar sesuai dengan prinsip environmental, social, and governance (ESG).

Selama 6 tahun berdiri, Indonesia juga telah menerima manfaat yang signifikan dari AIIB untuk pembiayaan infrastruktur. Sebagai buktinya, Indonesia merupakan negara terbesar kedua dalam penerima manfaat berupa pendanaan pembangunan dari AIIB. Indonesia juga merupakan ke-8 terbesar pemodal AIIB dengan porsi kontribusi 3,18% terhadap total modal AIIB bersama Tiongkok, India, dan Rusia.

Baca Juga:  Polri dan Kejagung Sepakat Hentikan Perkara Korupsi Nurhayati

Dalam 2 tahun terakhir, AIIB memfokuskan kegiatan investasinya ke arah respons terhadap pandemi dan pembangunan infrastruktur berkelanjutan. AIIB mengalokasikan sebesar USD2,899 juta untuk Indonesia yang dibagi menjadi dana COVID-19 Crisis Recovery Facility (CRF) hingga April 2022 sebesar USD1,500 juta dan untuk infrastruktur sebesar USD1,399 juta. Melalui kerja sama dengan AIIB, Kementerian Keuangan kedepannya akan berupaya memperkuat investasi ke infrastruktur berkelanjutan.

“Terkait dengan transisi menuju ekonomi rendah karbon secara global, dimensi ekonomi dan moral dari transisi ini perlu diterjemahkan pada prinsip hukum dan peraturan. Prinsip-prinsip ini kemudian perlu kita observasi. Negara maju mempunyai kewajiban untuk membantu negara berkembang dalam melawan perubahan iklim dan transisi untuk menurunkan emisi dengan proses transisi adil dan terjangkau (just and affordable transition),” imbau Menkeu.

Menteri Keuangan juga menunjukkan kepemimpinan Indonesia dalam transisi energi melalui peluncuran kemitraan dengan Bank Pengembangan Asia (Asian Development Bank) untuk melakukan studi terkait dengan Mekanisme Transisi Energi atau Energy Transition Mechanism (ETM) pada pertemuan United Nations Climate Change Conference (COP26). Program ini akan memungkinkan penghentian PLTU batu bara dan bergeser ke energi terbarukan. Namun, untuk dapat mencakup seluruh PLTU, program ini akan membutuhkan investasi yang besar.

“Kita membuka diri untuk bekerja sama dengan pihak-pihak yang tertarik, termasuk AIIB, guna mereplikasi, meningkatkan, dan menyukseskan instrumen transisi energi ini,” tutup Sri Mulyani.

Dalam pertemuan ini, Presiden AIIB Jin Liqun menyampaikan laporan perkembangan operasional AIIB dengan mengacu pada kegiatan prioritas tematik pada infrastruktur hijau, konektivitas dan kerja sama regional, infrastruktur yang mendukung teknologi, serta mobilisasi modal swasta. AIIB tetap berkomitmen membantu pembiayaan negara anggota melalui fasilitas COVID-19 Crisis Recovery Facility (CRF) hingga April 2022 dan juga fasilitas Special Fund Window (SFW) untuk negara berpenghasilan rendah. Sidang Tahunan AIIB berikutnya akan diselenggarakan pada 26 sd 27 Oktober 2022 di Moskow, Rusia. (RLS/J1)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published.

302 comments

  1. With cannabis legalization sweeping the country and medical marijuana legal in a growing number of states, buying weed online is a safe buy my weed online , discreet, and convenient way for customers to get their green fix.

  2. The online weed marketplace is in the midst of a rapid expansion. Given that marijuana is still not legal for recreational use in most states and remains illegal at the federal level, many consumers are turning to the internet to find trustworthy vendors. The most obvious reason why you should buy weed online is buy weed online because it’s discreet……

  3. In Canada, the cannabis market is fragmented and confusing. Different provinces and territories have different rules about how old you need to be to buy weed, where you can buy it, and how much you can possess. As we’ve talked about, legal weed is a term used to describe cannabis West Coast Cannabis that is cultivated and sold legally under certain regulations and conditions..

  4. One of the main benefits of using an online dispensary in Canada is the convenience it offers. Customers can browse products, place orders, and have them delivered to their doorstep, all from the comfort of their own homes. This is especially useful for those who live in remote areas, or who have mobility issues and find it difficult to travel to a physical dispensary…..

  5. Another advantage of buying weed online is the privacy it provides. Not everyone feels comfortable going to a physical dispensary and being seen purchasing marijuana products. With online dispensaries, customers can place their orders discreetly, and have them delivered directly to their doorstep..

  6. A Weed dispensary is a place where consumers can purchase cannabis products such as flowers, edibles, concentrates, and topicals. These dispensaries can be found in various forms, including storefronts, mobile delivery services, and online shops. In states where cannabis is legal, these dispensaries must comply with strict regulations and undergo regular inspections to ensure they meet health and safety standards………

  7. Another advantage of buying weed online is the privacy it provides. Not everyone feels comfortable going to a physical dispensary and being seen purchasing marijuana products. With online dispensaries, customers can place their orders discreetly, and have them delivered directly to their doorstep……..

  8. One of the main benefits of using an online dispensary in Canada is the convenience it offers. Customers can browse products, place orders, and have them delivered to their doorstep, all from the comfort of their own homes. This is especially useful for those who live in remote areas, or who have mobility issues and find it difficult to travel to a physical dispensary……..

  9. herbal ed treatment [url=http://cheapestedpills.com/#]natural remedies for ed[/url] best erection pills

  10. [url=https://pharmacyreview.best/#]canadian pharmacy phone number[/url] canadian pharmacy world

  11. generic mobic no prescription [url=https://mobic.store/#]cost of generic mobic without rx[/url] where to buy cheap mobic prices

  12. natural remedies for ed [url=https://cheapestedpills.com/#]buy ed pills online[/url] otc ed pills

  13. ivermectin 1% cream generic [url=http://stromectolonline.pro/#]ivermectin 10 mg[/url] ivermectin syrup

  14. ivermectin cream uk [url=https://stromectolonline.pro/#]stromectol ivermectin 3 mg[/url] ivermectin tablets

  15. top online pharmacy india [url=https://indiapharmacy.cheap/#]best online pharmacy india[/url] indian pharmacies safe

  16. farmaci senza ricetta elenco [url=https://farmaciaonline.men/#]farmacia online miglior prezzo[/url] farmacie online affidabili

  17. doxycycline 20 [url=http://doxycyclineotc.store/#]doxycycline rx coupon[/url] doxycycline tablets where to buy

  18. herbal ed treatment [url=https://edpillsotc.store/#]erectile dysfunction drugs[/url] male ed pills

  19. top online pharmacy india [url=http://indianpharmacy.life/#]online pharmacy India[/url] cheapest online pharmacy india

  20. buying from canadian pharmacies [url=http://drugsotc.pro/#]canadian mail order pharmacy[/url] mail order pharmacy

  21. indian pharmacies safe: india pharmacy – indian pharmacy online indiapharmacy.pro
    buying prescription drugs in mexico online [url=http://mexicanpharmacy.company/#]pharmacies in mexico that ship to usa[/url] mexican online pharmacies prescription drugs mexicanpharmacy.company

  22. pharmacy website india: india pharmacy – reputable indian online pharmacy indiapharmacy.pro
    the canadian drugstore [url=http://canadapharmacy.guru/#]canadian pharmacy prices[/url] canadian king pharmacy canadapharmacy.guru

  23. buying prescription drugs in mexico: п»їbest mexican online pharmacies – mexican border pharmacies shipping to usa mexicanpharmacy.company
    mexico drug stores pharmacies [url=http://mexicanpharmacy.company/#]mexico drug stores pharmacies[/url] mexican pharmaceuticals online mexicanpharmacy.company

  24. rate canadian pharmacies: canadian pharmacy cheap – adderall canadian pharmacy canadapharmacy.guru
    legal canadian pharmacy online [url=http://canadapharmacy.guru/#]canada cloud pharmacy[/url] canadian drugs online canadapharmacy.guru

  25. indian pharmacy online: top online pharmacy india – pharmacy website india indiapharmacy.pro
    mexico pharmacies prescription drugs [url=http://mexicanpharmacy.company/#]pharmacies in mexico that ship to usa[/url] best online pharmacies in mexico mexicanpharmacy.company

  26. pharmacies in mexico that ship to usa: mexico drug stores pharmacies – mexican border pharmacies shipping to usa mexicanpharmacy.company
    online canadian pharmacy reviews [url=http://canadapharmacy.guru/#]canadianpharmacymeds com[/url] online canadian pharmacy canadapharmacy.guru

  27. buying prescription drugs in mexico online: mexican rx online – reputable mexican pharmacies online mexicanpharmacy.company
    mail order pharmacy india [url=http://indiapharmacy.pro/#]india pharmacy mail order[/url] top 10 pharmacies in india indiapharmacy.pro

  28. mail order pharmacy india: world pharmacy india – indian pharmacies safe indiapharmacy.pro
    indian pharmacy online [url=https://indiapharmacy.pro/#]top 10 pharmacies in india[/url] pharmacy website india indiapharmacy.pro

  29. canada rx pharmacy: my canadian pharmacy – recommended canadian pharmacies canadapharmacy.guru
    reputable indian pharmacies [url=http://indiapharmacy.pro/#]reputable indian pharmacies[/url] buy prescription drugs from india indiapharmacy.pro

  30. http://mexicopharm.shop/# reputable mexican pharmacies online
    prescription drugs without doctor approval [url=https://withoutprescription.guru/#]buy prescription drugs from india[/url] buy prescription drugs from canada cheap

  31. generic sildenafil citrate [url=http://sildenafil.win/#]can you purchase sildenafil over the counter[/url] canadian prices for sildenafil

  32. Kamagra Oral Jelly [url=http://kamagra.team/#]sildenafil oral jelly 100mg kamagra[/url] super kamagra

  33. erection pills viagra online [url=http://edpills.monster/#]ed meds online[/url] cheap ed drugs

  34. can you buy zithromax online [url=https://azithromycin.bar/#]zithromax antibiotic without prescription[/url] zithromax order online uk

  35. can you buy doxycycline over the counter in nz [url=http://doxycycline.forum/#]Doxycycline 100mg buy online[/url] antibiotic doxycycline

  36. price of amoxicillin without insurance [url=http://amoxicillin.best/#]order amoxicillin online no prescription[/url] buy amoxicillin online mexico

  37. zithromax 500 mg for sale [url=https://azithromycin.bar/#]buy zithromax[/url] zithromax online paypal

  38. amoxicillin over the counter in canada [url=https://amoxicillin.best/#]purchase amoxicillin online[/url] order amoxicillin online no prescription

  39. world pharmacy india [url=https://indiapharmacy.site/#]buy prescription drugs from india[/url] top online pharmacy india

  40. mexican pharmaceuticals online [url=https://mexicopharmacy.store/#]mexico pharmacy[/url] buying prescription drugs in mexico online